Profil

Apalah arti sebuah nama ?.
Itulah sebuah ungkapan yang dilontarkan seorang William Shakespare. Seorang penulis terkenal roman " Romeo and Juliet". Memang terkadang kesuksesan bukanlah mengikuti nama namun mengikuti perilaku orang yang menyandang nama tersebut.

Namun menurut orang yang paling berpengaruh di dunia versi buku The 100 yang  merupakan buku karya Michael H. Hart yang diterbitkan pada tahun 1978. Buku ini memuat 100 tokoh yang ia rasa memiliki pengaruh paling besar dan paling kuat dalam sejarah manusia yaitu Nabi Muhammad. Nabi Muhammad SAW bersabda,“Seseorang datang kepada Nabi(SAW) dan bertanya,”Ya Rasululloh, apa hak anakku ini?” Nabi SAW menjawab,”Memberinya nama yg baik, mendidik adab yg baik, dan memberinya kedudukan yg baik (dalam hatimu)”.” (HR Aththusi ).

Saya bersyukur karena Ayah dan Ibuku memberi nama aku dengan nama yang baik. What it is ?
Sukron Munawar. What is the meaning Sukron Munawar ?

Sukron berarti Hamba yang bersyukur, My Parents berharap dan berdoa agar saya, Sukron menjadi manusia yang senantiasa bersyukur karena dengan bersyukur akan ditambahkan nikmatnya oleh Alloh sebagaimana firman-Nya :

Laiin syakartum laadzidannakum walainkafartum inna adzabi lasyadiid.
" Barang siapa yang bersyukur niscaya akan aku tambahkan nikmatnya namun barangsiapa yang ingkar niscaya adzab Kami sangat besar.


Terus...

What the meaning of Munawar ?
Munawar adalah bentuk mudzakar dari Munawaroh yang berati yang dipenuhi cahaya ilahi. Dengan harapan agar saya diberikan hidayah serta inayah oleh Alloh seperti Madinah AlMunawaroh " Kota yang diberkahi cahaya ilahi.


Amiin ya Robbal Alamin....Thanks Mom and Daddy..Semoga Kalian berdua senantiasa dalam Kasih sayang Alloh...I LOve U.



Organization Experience :

Sekertaris OSIS MTs Negeri Model Kebumen 1 ( Tahun 2002 )
Wakil Ketua ROHIS SMK Negeri 2 Kebumen ( Tahun 2004 )
Ketua ROHIS SMK Negeri 2 Kebumen ( Tahun 2005 )
Staf Pengajar TPQ Nurul Islam Kawedusan ( Tahun 2004-2006 )
Ketua Majelis Taklim Remaja ( MTR ) Desa Kawedusan ( Tahun 2005-2006 )

No comments:

Post a Comment